Fakta adalah peristiwa. Fakta adalah kejadian yang mengandung unsur kenyataan. Data hadir sebagai basis untuk menyingkap kebenaran.

Ada terlalu banyak fakta yang abai untuk diungkap. Ada terlalu banyak fakta yang disembunyikan demi untuk melindungi yang kuat.

Tidak semua berani mengurai kejujuran. Tidak semua berani untuk memintas kemunafikan.

Hidup adalah tentang perjalanan hakikat. Atas nama keberanian, kami pilih hadir sebagai ruang perwakilan untuk menyatakan kebenaran.

Loading